Kegiatan Web Fakultas Ekonomi UNAS

BPM UNAS Dorong Optimalisasi Website melalui Sosialisasi Instrumen Penilaian Tahun 2025

Jakarta (UNAS) – Badan Penjaminan Mutu (BPM) Universitas Nasional (UNAS) menyelenggarakan kegiatan Sosialisasi Instrumen Penilaian Website Tahun 2025 yang diikuti oleh Unit Penjaminan Mutu (UPM) serta pengelola website fakultas dan unit kerja. Kegiatan ini…

Continue ReadingBPM UNAS Dorong Optimalisasi Website melalui Sosialisasi Instrumen Penilaian Tahun 2025

Mahasiswa Pariwisata UNAS Gelar Artourism Fest 2026 sebagai Penerapan Project Based Learning

Jakarta — Mahasiswa Program Studi Pariwisata Universitas Nasional menyelenggarakan kegiatan seni Artourism Fest 2026 bertema “Rupa Rasa Seni – Visual yang Berbicara dan Emosi yang Terlukis” pada Senin (12/01), di Aula Blok A Lantai 4…

Continue ReadingMahasiswa Pariwisata UNAS Gelar Artourism Fest 2026 sebagai Penerapan Project Based Learning

RUPA RASA SENI dengan tema: “Visual yang Berbicara dan Emosi yang Terlukis”

 HALO SOBAT SENI! Sehubungan dengan akan dilaksanakannya kegiatan RUPA RASA SENI dengan tema: “Visual yang Berbicara dan Emosi yang Terlukis”,kami mengundang seluruh Mahasiswa/i untuk berpartisipasi dalam kegiatan seni visual dan ekspresi emosional…

Continue ReadingRUPA RASA SENI dengan tema: “Visual yang Berbicara dan Emosi yang Terlukis”

Selamat dan Sukses Kepada Firyal Ariqah, Mahasiswa Prodi Bisnis Digital, FEB UNAS atas Prestasinya

Rektor & Segenap Civitas Akademika Universitas Nasional mengucapkanSelamat& Sukseskepada:Firyal Ariqah(Program Studi Bisnis Digital, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Nasional)Atas prestasinya meraih:Juara 3 dalam Kegiatan Broadcast Festival 2025, Competition Dies Natalis…

Continue ReadingSelamat dan Sukses Kepada Firyal Ariqah, Mahasiswa Prodi Bisnis Digital, FEB UNAS atas Prestasinya

Selamat dan Sukses Kepada Ulfi Nur Hidayat Mahasiswa Prodi Manajemen, FEB UNAS atas Prestasinya

Rektor & Segenap Civitas Akademika Universitas Nasional mengucapkanSelamat& Sukseskepada:Ulfi Nur Hidayat(Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Nasional)Atas prestasinya meraih:MEDALI EMAS Kategori Tanding Kelas H Putra Dewasa dalam Kejuaraan…

Continue ReadingSelamat dan Sukses Kepada Ulfi Nur Hidayat Mahasiswa Prodi Manajemen, FEB UNAS atas Prestasinya