Jakarta (Unas) – Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Nasional (Unas) menjalin kerjasama dengan FEB Universitas Esa Unggul, pada Senin (5/08). Digelar secara daring di Zoom Meeting yang dihadiri oleh Dekan FEB Unas beserta jajaran struktural dan pihak FEB Universitas Esa Unggul.

Dorong Implementasi Kurikulum MBKM, FEB Unas Menjalin Kerjasama dengan FEB Universitas Esa Unggul
- Post author:Administrator FEB
- Post published:August 5, 2021
- Post category:Berita / Galeri / Kegiatan / Kerja Sama Dalam Negeri / MBKM
- Post comments:0 Comments