Resmi Dibuka, FEB Unas Kenalkan Prodi Magister Akuntansi kepada Para Alumni
Jakarta (Unas) – Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Nasional (Unas) kenalkan Program Studi (Prodi) Magister Akuntansi kepada para alumni, di Exhhibition Room, pada Sabtu (04/02). Prodi tersebut telah resmi dibuka sebagaimana yang tertuang dalam Keputusan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (KEMENDIKBUD RISTEK) No. 935/E/0/2022, tertanggalRead More…